RG Squad, kali ini kalian akan masih belajar tentang teori peluang ya. Pembahasan kita kali akan fokus pada kombinasi dan binomial Newton. Kita bahas satu-persatu ya.
A. Kombinasi
Kombinasi adalah pemilihan objek tanpa memperhatikan urutannya.
Notasi:
Untuk semua bilangan positif n dan r, dengan , banyaknya kombinasi r objek yang diambil dari n objek pada waktu yang sama, yaitu:
Contoh 1:
Banyak cara memilih pemain inti sebuah tim basket dari 9 orang adalah…
Jawab:
Sebuah tim basket terdiri dari 5 orang, r = 5
Banyak orang yang dapat dipilih, n = 9
Banyak cara memilih pemain inti sebuah tim basket:
Contoh 2:
Dari 4 penyanyi sopran dan 5 penyanyi alto akan dipilih empat orang pengurus paduan suara. Berapa banyak pilihan berbeda yang diperoleh jika dipilih 2 orang penyanyi sopran dan 2 orang penyanyi alto?
Jawab:
Banyak cara memilih pengurus paduan suara:
B. Binomial Newton
Binomial Newton adalah teorema yang menjelaskan mengenai pengembangan eksponen dari penjumlahan antara dua variabel (binomial). Dalam Binomial Newton menggunakan koefisien-koefisien (a + b)n.
Misalnya, n = 2 didapat: (a + b)2 = (1) a2 + 2ab + (1)b2
Koefisien-koefisien hasil penjabaran (a + b)2 adalah 1, 2, 1 yang senilai dengan C(2,0) dan C(2,2) dapat ditulis
Contoh:
Suku ke-7 dari (2x + y)15 adalah …
Jawab :
n = 15
r = 7 – 1 = 6
maka :
Agar RG Squad semakin mengerti tentang teori peluang, kalian bisa belajar teori peluang lainnya yaitu tentang percobaan, ruang sampel, dan peluang kejadian dalam teori peluang.
Mau belajar seru dengan video animasi pembelajaran yang keren? Yuk gabung di Ruang Belajar. Tersedia juga rangkuman dan soal-soal latihan juga lho!
Sumber Referensi
Sharma S. N, Widiastuti N, Himawan C, dkk (2017) Jelajah Matematika SMA Kelas XII Program Wajib. Jakarta:Yudisthira
Artikel diperbarui 21 Januari 2021